Sunday, September 01, 2024
   
TEXT_SIZE

LLDIKTI Wilayah VI Jawa Tengah

Undangan Sosialisasi Instrumen APT Versi 3.0

Yth. Pimpinan Perguruan Tinggi 
di lingkungan LLDIKTI Wilayah VI Jawa Tengah

Sehubungan dengan peluncuran Instrumen Akreditasi Perguruan Tinggi Versi 3.0 (IAPT 3.0) yang akan diberlakukan mulai tanggal 1 Oktober 2018, dengan hormat disampaikan bahwa kami akan melaksanakan kegiatan Sosialisasi Instrumen APT Versi 3.0 bagi perguruan tinggi di lingkungan LLDIKTI Wilayah VI Jawa Tengah. Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon Saudara untuk menugaskan pegawai yang kompeten untuk hadir pada kegiatan dimaksud yang akan kami selenggarakan pada :
  
 Hari, tanggal : Sabtu, 6 Oktober 2018
 Tempat : Hotel Laras Asri
   Jl. Jend. Sudirman No.335, Ledok, Argomulyo,
   Kota Salatiga, Jawa Tengah 50732
 Pukul : 08.00 WIB - selesai
 Narasumber : Sugiyono, Ph.D (Dewan Eksekutif BAN-PT) beserta tim.

Peserta yang akan hadir pada kegiatan dimaksud agar memperhatikan hal-hal sebagai berikut:
1. Membawa surat tugas dari pimpinan PTS.
2. Peserta kami batasi untuk 70 perguruan tinggi.
3. Tiap perguruan tinggi mengirimkan 2 peserta.
4. Bagi peserta yang akan hadir agar melakukan konfirmasi secara online melalui laman http://sistem.kopertis6.or.id pada Menu Kelembagaan paling lambat tanggal 4 Oktober 2018 Pukul 12.00 WIB.
 

Daftar peserta yang sudah melakukan pendaftaran secara online dapat dilihat pada laman info.kopertis6.or.id   
 

Undangan Invitasi Olahraga PTS Se-Jawa Tengah

Selengkapnya  :  Undangan  |  Panduan  |  Tautan
 

Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis Manajemen dan Keuangan (KBMK) 2019

Selengkapnya
   

Penyampaian Laporan Penggunaan Hibah Langsung

Selengkapnya :   Surat Edaran   ||   Lampiran
 

Pengumuman Hasil Seleksi Tahap I Pemilihan Pengelola Keuangan Berprestasi Tingkat Kopertis Wilayah VI Tahun 2013

Sehubungan dengan telah diselenggarakannya penilaian Tahap Awal Pemilihan Pengelola Keuangan Berprestasi Tingkat Kopertis Wilayah VI Tahun 2013, dengan hormat kami sampaikan nama peserta yang lolos seleksi yang telah ditetapkan oleh tim Juri sebagai finalis.

Selengkapnya : Surat Edaran

   

Page 62 of 587

COMMUNITY

Materi Pelatihan