Walikota dan Kepala LLDIKTI Bahas Era 4.0 di Kuliah Umum STIE Totalwin
Written by humas_wid Thursday, 13 September 2018 15:56
Semarang-lldikti6.or.id – Industri Four Point Zero (4.0) merupakan nama tren otomasi dan pertukaran data terkini dalam teknologi pabrik. Istilah “Industrie 4.0” berasal dari sebuah proyek dalam strategi teknologi canggih pemerintah Jerman yang mengutamakan komputerisasi pabrik. Revolusi industri generasi keempat saat ini ditandai dengan kemunculan super computer, robot pintar, kendaraan tanpa pengemudi, editing genetic dan perkembangan neuroteknologi yang memungkinkan manusia untuk lebih mengoptimalkan fungsi otak.
Era Industri 4.0 akan terus menghadirkan banyak perubahan yang tak bisa dibendung. Seluruh elemen masyarakat terlebih pemuda harus memahami tentang hakikat era Industri 4.0 dengan segala konsekuensi logisnya.
Menurut Walikota Semarang Hendrar Prihadi ada empat tipologi pemuda zaman now, yakni pintar dan peduli, pintar tetapi tidak peduli, peduli tidak pintar, dan tidak pintar dan juga tidak peduli
“Generasi milenial saat ini harus mengembangkan mental agar dapat mengikuti Revolusi dan kemajuan zaman secara positif, bersyukur dan tidak sombong, adalah merupakan strategi mengembangkan mental untuk menghadapi tantangan revolusi saat ini.”
Penyataan ini dilontarkan Hendrar saat memberikan kuliah umum kepada mahasiswa baru STIE Totalwin Semarang, di kampus setempat Jl. Gedongsongo Raya 12 Semarang, Rabu (12/9).
Pada sesi lain, Kepala LLDIKTI Wilayah VI Jateng Prof. Dr. DYP Sugiharto, M.Pd, Kons. Mengingatkan kepada para mahasiswa baru untuk tidak mudah cepat puas diri dengan sesuatu yang telah dicapai. Dalam pesannya Ia berharap untuk terus belajar dan senantiasa rendah hati.
Menurutnya, saat ini dikotomi telah dihilangkan, sehingga tidak lagi ada perbedaan antara PTS dan PTN dari segi legalitas. Adapun yang membedakan adalah internal personal dan mental. “Berproseslah di STIE Totalwin dan singkirkan mental yang penakut.” pintanya tegas
< Prev | Next > |
---|
ARSIP ARTIKEL
COMMUNITY
Materi Pelatihan
- Materi Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan II
- Materi Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan I
- Form Perubahan Nama Program Studi
- Materi Workshop PD-Dikti Baru
- Materi Workshop Pembinaan APS Baru
- Materi Sosialisasi APT V3.0
- Materi Statuta 2018 (Update)
- Materi AMI 2018
- Materi SPMI 2018
- Materi BINAP Tahun 2018
- Materi Bimtek Keprotokolan bagi Tenaga Keprotokolan PTS Tahun 2018
- Materi Bimtek Pengusulan JFD Online bagi Tim PAK PTS Tahun 2018 Angkatan I
- Materi Workshop Pembinaan Akreditasi Prodi Baru
- Materi Rakor Badan Penyelenggara dan Pimpinan PTS Tahun 2018 Rayon I
- Materi Optimalisasi Tata Kelola PTS
- Materi PDDIKTI Feeder
- Materi Sosialisasi Kebijakan Akreditasi dan Pelatihan SAPTO
- Materi Workshop Pengusulan JFD OnlineTahun 2017 Angkatan V
- Materi Workshop Pengusulan JFD Online Tahun 2017 Angkatan III dan IV
- Materi Workshop Pengusulan JFD Online Tahun 2017 Angkatan II
- Materi Workshop Strategi Meraih Peningkatan Akreditasi Program Studi Tahun 2017
- Materi Workshop AIPT
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan III
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan II
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan I
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan IV
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan III
- Materi Sosialisasi Kebijakan Jabatan Fungsional Akademik Lektor Kepala dan Professor
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan II
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan I
- Materi Workshop Reviewer 2014
- Materi Rakor Pimpinan PTS Bidang Akademik Tahun 2014
- Materi Sosialisasi Penilaian Prestasi Kerja PNS (SKP) 2014
- Materi Bimtek Pengusulan JFD Online bagi Tim PAK PTS Tahun 2018 Angkatan II