“Synergy Of Indonesia Culture” Dalam Gelar Karya Mahasiswa
Written by humas_wid Thursday, 15 February 2018 14:44
Semarang-kopertis6.or.id - Agenda tahunan karya Inovasi Mahasiswa AKS Ibu kartini Semarang, baru-baru ini telah digelar di DP Mall Semarang dengan melibatkan mahasiswa semester 5 untuk progdi Tata Rias, Tata Boga dan Tata Busana, bertemakan “Synergy Of Indonesia Culture”
Menurut rilies yang dikirim oleh AKS Ibu Kartini, pengambilan tema tersebut bertujuan mengali Potensi kekayaan budaya dan bahan lokal yang ada di Indonesia dalam menciptakan karya busana dan tata rias, serta produk inovatif pengembangan makanan tradisional daerah-daerah Indonesia dengan teknologi digital.
Direktur AKS Ibu Kartini Dra.Tri Rettagung Diana, Kes menjelaskan, gelar karya ini sebagai langkah strategis merebut pasar global dengan kombinasi berbagai skill yeng berbeda.
Dr.Dra.Dyah Listyarini, SH, M.Hum, selaku ketua Gelar Karya 2018 menambahkan, digelarnya karya mahasiswa ini untuk mengangkat ragam dan budaya Indonesia, baik dari segi keanekaragaman kuliner maupun tampilan dalam bidang Busana dan Rias yang ada di Sabang hingga Merauke.
Gelar Karya Mahasiswa merupakan ujian wajib bagi mahasiswa semester V pd mata kuliah Cipta Busana, Cipta Boga dan Rias Fantasi III, juga didukung oleh mahasiswa semester 1 dan 3 dengan menampilkan hasil karyanya pada stand program studi.
Mahasiswa Tata Boga Semester 1 menampilkan Taman Warak Ngendok yg merupakan ujian pd mata kuliah Dekorasi Makanan I dan kreasi Wedding Cake dr mahasiswa semester 3 pd ujian mata kuliah Dekorasi Makanan 2.
Mahasiwa Tata Rias menampilkan karya spektakuler berupa gunungan Sanggul modern dan pada stand Tata Busan menampilkan ragam hasil kreasinya, dengan dekorasi kain batik yg merupakan hasil mahasiswa pd mata kuliah Batik.
< Prev | Next > |
---|
ARSIP ARTIKEL
COMMUNITY
Materi Pelatihan
- Materi Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan II
- Materi Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan I
- Form Perubahan Nama Program Studi
- Materi Workshop PD-Dikti Baru
- Materi Workshop Pembinaan APS Baru
- Materi Sosialisasi APT V3.0
- Materi Statuta 2018 (Update)
- Materi AMI 2018
- Materi SPMI 2018
- Materi BINAP Tahun 2018
- Materi Bimtek Keprotokolan bagi Tenaga Keprotokolan PTS Tahun 2018
- Materi Bimtek Pengusulan JFD Online bagi Tim PAK PTS Tahun 2018 Angkatan I
- Materi Workshop Pembinaan Akreditasi Prodi Baru
- Materi Rakor Badan Penyelenggara dan Pimpinan PTS Tahun 2018 Rayon I
- Materi Optimalisasi Tata Kelola PTS
- Materi PDDIKTI Feeder
- Materi Sosialisasi Kebijakan Akreditasi dan Pelatihan SAPTO
- Materi Workshop Pengusulan JFD OnlineTahun 2017 Angkatan V
- Materi Workshop Pengusulan JFD Online Tahun 2017 Angkatan III dan IV
- Materi Workshop Pengusulan JFD Online Tahun 2017 Angkatan II
- Materi Workshop Strategi Meraih Peningkatan Akreditasi Program Studi Tahun 2017
- Materi Workshop AIPT
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan III
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan II
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan I
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan IV
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan III
- Materi Sosialisasi Kebijakan Jabatan Fungsional Akademik Lektor Kepala dan Professor
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan II
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan I
- Materi Workshop Reviewer 2014
- Materi Rakor Pimpinan PTS Bidang Akademik Tahun 2014
- Materi Sosialisasi Penilaian Prestasi Kerja PNS (SKP) 2014
- Materi Bimtek Pengusulan JFD Online bagi Tim PAK PTS Tahun 2018 Angkatan II