Workshop Aplikasi Feeder bagi Operator PTS Angkatan II dan III
Memperhatikan Surat Edaran Kepala Pusat Data dan Informasi IPTEK DIKTI Nomor : 80/P1.4/PU/XII/2015 tanggal 23 Desember 2015 tentang Batas Akhir Pelaporan Data Perguruan Tinggi periode semester 2015-1 maka dalam rangka kelancaran penyampaian pelaporan perguruan tinggi pada laman PD-DIKTI, Kopertis Wilayah VI akan menyelenggarakan kegiatan Workshop Aplikasi Feeder bagi Operator Perguruan Tinggi Swasta di Lingkungan Kopertis Wilayah VI Tahun 2016.
Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon Saudara untuk menugaskan 1 (satu) orang operator PD-DIKTI (daftar terlampir) untuk mengikuti kegiatan yang akan kami selenggarakan pada :
Hari, tanggal : Senin - Selasa, 21-22 Maret 2016 (Angkatan 2)
Selasa - Rabu, 22-23 Maret 2016 (Angkatan 3)
Tempat : Hotel Le Beringin Jl. Jenderal Sudirman No.160 Salatiga
Registrasi : Pukul 12.00 s.d. 14.00 WIB
Pembukaan : Pukul 14.00 WIB
Unduh : Undangan || Peserta Angkatan 2 || Peserta Angkatan 3
Pendaftaran Peserta di sistem.kopertis6.or.id pada menu Akreditasi -> Registrasi Kegiatan
COMMUNITY
Materi Pelatihan
- Materi Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan II
- Materi Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan I
- Form Perubahan Nama Program Studi
- Materi Workshop PD-Dikti Baru
- Materi Workshop Pembinaan APS Baru
- Materi Sosialisasi APT V3.0
- Materi Statuta 2018 (Update)
- Materi AMI 2018
- Materi SPMI 2018
- Materi BINAP Tahun 2018
- Materi Bimtek Keprotokolan bagi Tenaga Keprotokolan PTS Tahun 2018
- Materi Bimtek Pengusulan JFD Online bagi Tim PAK PTS Tahun 2018 Angkatan I
- Materi Workshop Pembinaan Akreditasi Prodi Baru
- Materi Rakor Badan Penyelenggara dan Pimpinan PTS Tahun 2018 Rayon I
- Materi Optimalisasi Tata Kelola PTS
- Materi PDDIKTI Feeder
- Materi Sosialisasi Kebijakan Akreditasi dan Pelatihan SAPTO
- Materi Workshop Pengusulan JFD OnlineTahun 2017 Angkatan V
- Materi Workshop Pengusulan JFD Online Tahun 2017 Angkatan III dan IV
- Materi Workshop Pengusulan JFD Online Tahun 2017 Angkatan II
- Materi Workshop Strategi Meraih Peningkatan Akreditasi Program Studi Tahun 2017
- Materi Workshop AIPT
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan III
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan II
- Materi Sosialisasi Reviewer Karya Ilmiah untuk Usulan Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen Angkatan I
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan IV
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan III
- Materi Sosialisasi Kebijakan Jabatan Fungsional Akademik Lektor Kepala dan Professor
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan II
- Materi Workshop Percepatan Pengusulan Jabatan Fungsional Dosen 2016 Angkatan I
- Materi Workshop Reviewer 2014
- Materi Rakor Pimpinan PTS Bidang Akademik Tahun 2014
- Materi Sosialisasi Penilaian Prestasi Kerja PNS (SKP) 2014
- Materi Bimtek Pengusulan JFD Online bagi Tim PAK PTS Tahun 2018 Angkatan II